Ferdy Sambo Minta Masyarakat Tak Berasumsi Liar Terkait Kasus Kematian Brigadir J di Rumah Dinasnya
Kadiv Propam Polri Nonaktif Irjen Ferdy Sambo meminta masyarakat tak berasumsi liar terkait kasus kematian Brigadir Yosua alias Brigadir J di rumah Irjen Ferdy Sambo, Kompleks Polri Duren Tiga, Jakarta Selatan. Pernyataan tersebut disampaikan Ferdy Sambo saat menghadiri pemeriksaan tim khusus Kapolri di Bareskrim Polri, Jakarta Selatan pada Kamis (4/8/2022). Ferdy Sambo meminta masyarakat sabar […]
Continue Reading